Cara Setting Teropong Senapan Angin Cara Setting Teropong Senapan Angin BY SNIPER Berikut ini saya akan menjelaskan bagaimana cara Setting Teropong senapan angin atau setel teleskop senapan angin Tahap Persiapan 1. Kita siapkan Senapan angin yang sudah di pasangin Teropong/Teleskop 2. Dudukan senapan angin yang rata bisa juga pake tripod, intinya senapan tidak mudah goyang dan menjaga stabilnya senapan angin ketika kita menembak sasaran 3. Siapkan peluru/pellet yang standar ( saya makainya merk Meisterkugeln yang rata) 4. Obeng plat 5. Sasaran tembak misalnya seperti di bawah ini Tahap Percobaan 1. Tembak sasaran !. Perhatikan kemana arahnya peluru/pellet. Jika peluru/pellet lari ke atas Kanan seperti gambar dibawah ini (warna merah) 1. Buka tutup Swich bagian atas, kemudian ambil obeng plat kemudian putar switch ke kanan maka peluru/pellet akan mergerak ke bawah ( tembak sampai akhirnya selurus den
Cari Blog Ini
sniper